Contoh:
1. (1)Asti tak punya rem pada mulutnya. (2)Lepas apa saja yang mau ia ucapkan. (3)Padanya tidak berlaku pepatah bijak yang mengatakan pikir dulu sebelum bicara. (4)Apa saja disebut olehnya. (5)Ia tak peduli itu aib dirinya atau aib orang lain. (6)Asti dibenci oleh orang banyak.
Kalimat (1) sampai dengan (5) menyatakan sebab, dan kalimat (6) menyatakan akibat.
2. Semangat belajar Yura menggebu-gebu. Ia hampir tak mengenal jenuh dan lelah dalam belajar. Semua tugas sekolah ia kerjakan dengan sempurna. Semua buku wajib ia telah tamatkan sebelum dibahas. Ia pun melahap bacaan apa saja yang bisa menambah pengetahuan dan wawasannya. Yura memiliki prestasi akademis yang bagus dan wawasan yang luas.
0 komentar
Posting Komentar
Komentar, tentang saran dan kritik sampaikan saja disini, Yang mau komentar kasar sebaiknya Jangan karena akan menimbulkan keributan Di blog ini.Bila ada yang mengcopy entri ini harus mencantumkan sumber blog ini ya.
Terima kasih sudah berkunjung ke blog Like Shared. Datang lagi ya